Kunjungan ke Taman Alat Meteorologi (2 Feb 2018)

 

Pada tanggal 1 Februari 2018, hari Kamis tepatnya Program Studi Meteorologi kedatangan tamu beberapa mahasiswa dari Program Studi Oseanografi ITB. Maksud kunjungan mereka ialah ingin melihat-lihat Taman Alat Meteorologi. Kunjungan mereka ini merupakan salah satu tugas dari mata kuliah Meteorologi Laut di prodi Oseanografi. Dengan kunjungan ini diharapkan para mahasiswa mengenal Taman Alat Meteorologi ITB lalu mengetahui alat-alat apa saja yang  da di dalamnya dan bagaimana cara kerjanya.

Namun tujuan utama dari kunjungan mereka ialah ingin mengetahui bagaimana melakukan pengamatan meteorologi dengan baik dan benar . Karena di akhir perkuliahan, mereka akan pergi ke lapangan untuk melakukan observasi Meteorologi sehingga pengetahuan mengenai pengamatan meteorologi sangat dibutuhkan.  

Mungkin Anda juga menyukai

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *